Ribuan Guru Tertentu (Daljab) Tahap 1 Tahun 2025 Dikukuhkan
Universitas Kuningan2025-11-29T16:35:50+07:00Ribuan Guru Tertentu (Daljab) Tahap 1 Tahun 2025 Dikukuhkan UNIKU JAYA - Sebanyak 2.663 Guru Tertentu (Daljab) Tahap 1 Tahun 2025 Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Kuningan (Uniku) secara resmi dikukuhkan. Proses pengukuhan tersebut, berlangsung di Ballroom Asmaranda Grand Cordela Hotel Kuningan, Sabtu (29/11/2025) pagi. Hadir dalam acara pengukuhan, Wakil Ketua Pembina Yayasan Pendidikan Sang Adipati Kuningan (YPSAK) Prof. Dr. Eeng Ahman bersama dengan jajaran pengurus dan pengawas, Rektor Uniku Prof. Dr. Dikdik Harjadi bersama para Wakil Rektornya, Dekan FKIP Dr. Asep Jejen Jaelani, Koordinator PPG FKIP Dr. Ilah Nurlailah, para [...]









